1. Melakukan investigasi jika terjadi kecelakaan dan membuat lesson learned beserta laporan hasil investigasi.
2. Bersama Head Of Safety Komunikasi dengan pihak pabrik mengenai standar safety di pabrik jika ada yang terbaru, lalu menginformasikan kepada management.
3. Melakukan kunjungan ke Cabang
– Cabang maupun Kantong parkir untuk melihat tingkat performance Safety di Cabang, Jika ada yang di temukan menginformasikan kepada Head Of Safety untuk di tindak lanjuti.
4. Komunikasi dengan karyawan BAP untuk meningkatkan safety di wilayah kerja BAP.
5. Melaporkan jumlah sopir yang sudah mengikuti training DDT kepada pihak pabrik.
6. Mencocokan data kecelakaan dengan Dept. Umum dan Hukum setiap bulan.
7. Pengajuan Reward Safety untuk Ekspedisi.
8. Melakukan pencatatan pelanggaran dan administrasi safety.
**WEWENANG**
Semua kewenangan dipegang Head Of Safety, dan Adm Safety bekerja sesuai instruksi dari atasan.
**KUALIFIKASI**
1. Pria, Usia Mak.30Thn
2. Pendidikan Min. D3/S1/Sederajat
3. Fresh Graduate (memiliki pengalaman di bidang Safety diutamakan)
4. Dapat bekerja dalam Tim dan Individu
5. Menguasai Ms. Office
6. Siap melakukan perjalanan dinas ke Seluruh Cabang Perusahaan
7. Diutamakan memiliki Kendaraan & SIM (Motor)
Pay: Rp300,000,000 – Rp500,000,000 per month
Gaji PT. Balina Agung Perkasa
Untuk posisi Staff Safety di PT. Balina Agung Perkasa gajinya sesuai dengan peraturan perusahaan yang mengacu pada Jabatan, Grade karyawan yang bersangkutan. Negosiasikan gaji PT. Balina Agung Perkasa sesuai dengan kemampuan anda. Semoga sukses.